ANALISIS RASIO SOLVABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN TERHADAP ASSET DAN EQUITY PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK PERIODE 2012 - 2015

Shintia, Novi (2017) ANALISIS RASIO SOLVABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN TERHADAP ASSET DAN EQUITY PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK PERIODE 2012 - 2015. At-Tadbir: Jurnal Ilmiah Manajemen, 1 (1). pp. 41-63. ISSN ISSN 1979-1127

[img] Text
Jurnal ANALISIS RASIO SOLVABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA. KEUANGAN TERHADAP ASSET DAN EQUITY.pdf

Download (706kB)
Official URL: https://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalattad...

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah berapa besar behutang yang ditanggung oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dan bagaimana kemampuan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dalam membayar utangnya terhadap asset dan ekuitas dengan membandingkan rata-rata perusahaan. Oleh karena itu tujuan yang ingin dicapai adalah untuk mengetahui besar behutang yang ditanggung oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dan untuk mengetahui kemampuan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dalam membayar utang-utangnya terhadap asset dan ekuitas dengan membandingkan rata-rata perusahaan. Hasil penelitian ini menggunakan analisis solvabilitas dengan debt to asset ratio dan debt to equity ratio yang menunjukan bahwa dari aspek hutang yang dimiliki PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk ternyata dari tahun 2012 s/d 2015 mengalami peningkatan, sehingga PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk memiliki aktiva yang cukup untuk menutup piutangnya. Kemudian dilihat dari aspek ekuitasnya yang diukur dengan debt to equity ratio ternyata tidak mencukupi untuk menutupi seluruh hutangnya. Dari hasil penelitian laporan keuangan dan kaitannya dengan analisis rasio solvabilitas, maka didapat bahwa selama 4 tahun

Item Type: Article
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
A General Works > AS Academies and learned societies (General)
H Social Sciences > HG Finance
H Social Sciences > HJ Public Finance
L Education > L Education (General)
Divisions: Jurusan Administrasi Bisnis > D3 Administrasi Bisnis
Depositing User: Novi Shintia
Date Deposited: 04 Dec 2019 23:07
Last Modified: 18 Mar 2020 13:38
URI: http://repository.poliban.ac.id/id/eprint/397

Actions (login required)

View Item View Item