PREDIKSI NILAI PASUT BERDASARKAN PENGAMATAN 15 PIANTAN MENGGUNAKAN METODE GRAFIS SEDERHANA

Sobatnu, Ferry (2008) PREDIKSI NILAI PASUT BERDASARKAN PENGAMATAN 15 PIANTAN MENGGUNAKAN METODE GRAFIS SEDERHANA. Jurnal Teknik Sipil, 5 (2). pp. 1-9. ISSN 1829 - 8966

[img] Text
PREDIKSI NILAI PASUT BERDASARKAN PENGAMATAN 15 PIANTAN MENGGUNAKAN METODE GRAFIS SEDERHANA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)

Abstract

Fenomena pasang surut (Pasut) air laut disebabkan oleh interaksi gaya-gaya yang mempengaruhi massa air laut. Informasi yang diperoleh dari pengamatan pasut sangat berguna dibidang penelitian, pelayaran, dan proyek rekayasa infrastuktur. Metode popular memprediksi nilai pasut adalah Metode Admiralty (Hydrografisch Bureau, 1949). Akan tetapi penerapan metode ini cukup rumit dan memerlukan keterampilan khusus. Tujuan penelitian ini ialah menganalisa tingkat kebenaran nilai prediksi dengan metode Grafis Sederhana, bila dibandingkan dengan metode Admiralty dan dapatkah metode ini diterapkan untuk kepentingan praktis serta bernilai ekonomis. Dari hasil penelitian di dapat selisih nilai MSL sebesar 0,3 cm, nilai MHWS sebesar 1,5 cm, dan nilai MLWS sebesar 3 cm. Penerapan metode Grafis Sederhana untuk data pengamatan pasut 15 piantan cukup akurat bila diukur dari standar ketelitian pasut orde spesial ± 5 cm, dan pengolahan data pun sangat praktis dan mudah.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA501 Surveying
Divisions: Jurusan Teknik Sipil > D3 Teknik Geodesi
Depositing User: Ferry Sobatnu
Date Deposited: 31 Dec 2019 06:39
Last Modified: 31 Dec 2019 06:39
URI: http://repository.poliban.ac.id/id/eprint/431

Actions (login required)

View Item View Item